Thursday, January 26, 2017

Mematikan (Disable) Lockscreen Windows 8.1

Assalamualaikum

Salah satu fitur pada Windows 8.1 adalah hadirnya lockscreen. sama seperti lockscreen smartphone pada umumnya. Fitur yang satu ini memang unik, menampilkan tanggal, waktu, dan gambar latar belakang serta menampilkan notifikasi dari aplikasi pada komputer kita.

Lockscreen

Nah, buat yang merasa terganggu, atau merasa aneh atau belum terbiasa dengan fitur ini, saya akan membagikan tips untuk menghilangkan (disable) lockscreen pada windows 8/8.1, berikut ini  adalah tipsnya :

1, Masuk ke start menu ketikkan gpedit.msc pada kotak pencarian,

Search gpedit.msc- ELECTROSE

2. setelah menu jendela gpedit.msc terbuka, silahkan buka forlder Computer Configuration>Administrative Templates>Control Panel>Personalization.

jendela gpedit.msc - ELECTROSE

3. Setelah itu cari Do not display the lock screen, kemudian klik dua kali lalu pilih Enable

enableDoNotDisplayLockscreen - ELECTROSE

selesai, hasilnya komputer kamu tidak memiliki lockscreen lagi, untuk mengecek silahkan tekan win+L. lockscreen tidak tampil, digantikan dengan menu login user Windows

Selamat mencoba 

Wassalamualaikum 


0 comments:

Post a Comment